Keuntungan Dan Kerugian Menggunakan DBMS,
Dan Mengapa E-R Diagram Sangat Penting Dalam DBMS


Sistem Basis Data (DBMS) merupakan salah satu komponen penting dalam sistem informasi, karena dasar dalam menyediakan informasi. 

untuk lebih jelas, berikut keuntungan dan kerugian dapat sebagai :


Keuntungan Menggunakan DBMS :

1. Penggunaan Data Bersama (The Data Can Be Shared)

2. Mengurangi Kerangkapan Data (The Data Can Be Recuced)

3. Menghindari Ketidakkonsistenan Data (Integrity Can Be Avoided)

4. Integritas Data Terpelihara (Integrity Can Be Maintained)

5. Keamanan Terjamin (Security Can Be Enforced)

6. Kebutuhan User Yang Kompleks Dapat Teratasi (Balanced conflicting requirements)

7. Pelaksanaan Standarisasi (Standars Can Be Enforced)

8. Meningkatkan Produktivitas (Increased Pfoductivity)

9. Layanan Back up dan Recovey Semakin Baik (Improved backup and recovery services)


Kerugian Menggunakan DBMS :

1. Rumit (Complexity)    Karena penetapan fungsi dari DBMS yang baik, menyebabkan DBMS menjadi software yang  cukup rumit. Seluruh user harus mengetahui fungsi-fungsi yang ada dengan baik, sehingga dapat  memperoleh manfaatnya.

2. Ukuran (Size)Kerumitan dan banyaknya fungsi yang ada menyebabkan DBMS memerlukan banyak software    pendukung yang mengakibatkan penambahan tempat penyimpanan dan memory.


3. Biaya DBMS (Cost of DBMS)


4. Biaya Tambahan Hardware (Additional hardware costs)


5. Biaya Konversi (Cost of conversion)


6. PerformancePada dasarnya DBMS dibuat untuk menyediakan banyak aplikasi, akibatnya mungkin beberapa    aplikasi akan berjalan tidak seperti biasanya.


7. Resiko Kegagalan (Higher impact of a failure)Karena system yang terpusat, jika seluruh user dan aplikasi terakses dari DBMS maka kerusakan    pada bagian manapun dari system, akan menyebabkan operasi terhenti.


Mengapa E-R Diagram sangat penting dalam DBMS ;

Sebelum Kita mengetahui seberapa penting atau mengapa E-R Diagram sangat penting dalam DBMS, sebaiknya kita mengetahui terlebih dahulu apa itu Entity Relationship Diagram atau yang biasa disebut sebagai diagram hubungan antar entitas atau E-R Diagram.

1. Entity, merupakan sesuatu yang nyata dan dapat dibedakan dari sesuatu yang lain.

2. Atribut, merupakan setia entitas pasti memiliki atribut yang berfungsi untuk mendeskripsikan dari entitas tersebut.

3. Hubungan atau Relasi, Merupakan hubungan antara entitas yang berasal dari entitas yang berbeda dalam relasi juga ada jenis-jenis nya, sebagai berikut :
                                                                          - One to One
                                                                          - One to Many
                                                                          - Many to Many


Lalu mengapa ERD sangat penting dalam DBMS, karena dengan konsep ERD kita bisa merancang suatu sistem yang kokoh dan terstruktur. Karena pada tahap pengerjaan ERD kita diharuskan menganalisis suatu hubungan dari data yang hendak disimpan dalam di basis data sehingga mengurangi kemungkinan terjadinya kekacauan data seperti adanya data yang mengalami kegandaan yang tentunya bisa menyebabkan tabrakan data. Selain itu dengan ERD kita bisa mendeteksi kelemahan suatu sistem serta data apa saja yang perlu dan tak perlu ada dalam basis data serta kita bisa menentukan data constraintnya, data cardinality, hingga atributte type. Sehingga hasil akhir dari sistem yang akan dikerjakan menjadi lebih minim tingkat kesalahannya, lebih efisien, dan sesuai dengan kebutuhan.



Sumber : 
http://windaolyvia.blogspot.com/2011/06/kuntungan-dan-kerugian-dbms.html
http://fanserker.blogspot.com/2013/12/fungsi-dan-peranan-erd.html



Komentar

Postingan populer dari blog ini

CYBER LAW DAN CYBER CRIME